Susano'o versi itachi***
Susano'o (須佐能乎)
Susanoo Itachi berwarna kuning di manga, sementara di anime berwarna merah. Dari semua Susanoo yang dikenal, susano'o itachi lah yang paling mempunyai berbentuk manusia. Jika dilihat dalam bentuk lengkap, ia memiliki wajah normal dengan rambut menyerupai kunci yang membingkai bagian atas susanoo tersebut. Di bentuk kedua, tangan susano'o itachi muncul ketikan tangan kiri susano'o itachi telah terbentuk bersamaan dengan komplitnya bentuk susano'o. Itachi juga telah menunjukkan kemampuan nyata bagian susanoo seperti tangan atau tulang rusuk sebagai tanda untuk suatu situasi.
...
Tangan kiri susanoo memegang cermin yata (八咫鏡,,Yata no Kagami) yakni sebuah perisai yang mempunyai semua kemampuan dari transformasi alam, membiarkan cermin yata berubah menjadi karakternya sendiri ketika sebuah serangan di terima dan meniadakan serangan tersebut. Di tangan kanan, susanoo ini menggenggam pedang totsuka. Pedang ini adalah variant dari pedang kusanagi yang diketahui sebagai pedang panjang sakegari (酒刈太刀, Sakegari no Tachi; Literally meaning "Sake Cutter Longsword"), pedang ini memiliki sarung seperti botol sake yang di pegang oleh tangan ketiga yang tumbuh di lengan bawah susanoo tersebut. Ini adalah senjata yang mampu menyegel jiwa seseorang jika tersentuh oleh pedang totsuka. Korban dari pedang ini akan terjebak dalam genjutsu seperti "dunia yang berputar" untuk selamanya. Zetsu berkata, susanoo yang menggenggam pedang totsuka dan di lengkapi oleh cermin yata membuat susanoo tersebut tidak terkalahkan.
Untuk serangan jarak jauh, susanoo imi dapat menggunakan yasaka magatama. Dengan menggunakan 3 tomoe yang betgabung menjadi 1 seperti rangkaian proyektil benang bulat.
Susanoo ini juga dapat menggunakan senjata umum ketika bentuknya telah utuh
Tidak ada komentar: